Technology

Face Recognition sebagai Sistem Absensi Online

Sistem absensi online merupakan hal yang paling penting dan mendasar bagi sebuah perusahaan. Sebagian dari kita sudah tidak lumrah lagi mengenal sebuah sistem online berbasis teknologi. Berbagai cara yang bisa dilakukan karyawan dalam melakukan sistem absensi yang telah disediakan perusahaan seperti fingerprint, access card, hingga scan wajah yang lebih canggih seperti Face Recognition. Cara-cara ini memungkinkan karyawan untuk menginput kehadiran tanpa harus mengisi form atau mengantri di mesin check clock.

Baca juga Teknologi Pengenalan Wajah

Face Recognition sebagai sistem absensi online dapat mempermudah penggunanya. Face Recognition merupakan sebuah cara yang diintegrasikan dengan teknologi sehingga dapat melakukan pendeteksi atau pengenalan wajah dan juga pengukuran suhu. Sistem ini sangat cocok digunakan untuk gedung perkantoran, apalagi pendeteksi wajah pada saat masuk sangat diperlukan.

Baca juga Kelola Absensi Karyawan Menggunakan Facial Recognition

Alat pendeteksi wajah ini memiliki peranan penting bagi perusahaan anda dalam mengelola absensi karyawan. Sistem absensi karyawan ini digunakan untuk menghindari perbuatan curang seperti titip absen dan penggunaannya pun jauh lebih praktis. Manajemen juga semakin mudah untuk melihat atau membuat data kehadiran karena data sudah tersedia dari sistem. Face Recognition ini bersifat bersifat real time sehingga setiap data yang masuk langsung terhubung kedalam agenda. Tidak hanya itu, software ini dapat juga dirancang dan terhubung dengan access control yang dalam penggunaannya setiap melakukan pendeteksian wajah, maka pintu akan terbuka secara otomatis.

Hanya dengan hitungan detik dan jarak yang dekat untuk pendeteksian wajah dan suhu dengan akurat.Jika terdeteksi ketidaknormalan suhu tubuh, alarm akan segera berbunyi. Untuk penempatannya unit ini baik diletakkan di pintu utama atau main gate, dengan begitu protokol kesehatan berjalan dengan cepat dan lancar. Digital Display yang mengoptimalkan prokotol kesehatan, merupakan pilihan yang tepat untuk menciptakan lingkungan yang aman dan bersih bagi pelanggan dan staf. Kamu juga dapat menemukan 5 Sistem teknologi lainnya yang dapat mengenali wajah lho.

Baca juga Face Recognition Kegunaannya bagi Perusahaan Anda 

Perkembangan teknologi yang semakin pesat mempengaruhi lifestyle dan business dengan semangat pengembangan, PT. Lyrid Prima Indonesia berupaya menciptakan produk sesuai kebutuhan pasar Indonesia melalui sistem Face Recognition ini.

Get in Touch with us www.lyrid.id and all our social media “Lyridprima” – Creating The Future

lyrid.prima

Recent Posts

Jual Rumah Cepat Pakai Smart Estate Sales, Efektif!

Menjual rumah sering terasa seperti pekerjaan yang melelahkan. Banyak hal yang harus dipertimbangkan, mulai dari…

2 days ago

Cloud Computing bagi Sistem Manajemen Internal maupun Eksternal

Cloud computing kini jadi topik yang nggak bisa dihindari, apalagi buat perusahaan yang pengen efisiensi…

3 days ago

Panduan Lengkap E-Commerce SEO untuk Toko Online Anda

Jika Anda merasa toko online Anda sudah punya produk bagus, desain situs menarik, dan pengiriman…

4 days ago

Estate Management yang Dibutuhkan Industri Property

Properti. Dulu, banyak orang hanya melihatnya sebagai investasi jangka panjang yang pasti menguntungkan. Tapi, seiring…

5 days ago

Session Adalah: Fungsi dan Penerapannya di Web

Saat berbicara soal performa situs web, ada banyak metrik yang kita pantau. Salah satu yang…

6 days ago

Facial Recognition: Kegunaannya Bagi Perusahaan Anda

Di zaman yang serba cepat ini, perusahaan dituntut untuk bergerak lebih efisien, aman, dan memberikan…

1 week ago